dr. Zaidul Akbar Jelaskan Bahaya Air Kelapa Bagi Ibu Hamil, Lebih Baik Konsumsi 3 Bahan Makanan Berikut

- 12 Agustus 2021, 09:10 WIB
dr. Zaidul Akbar Jelaskan Bahaya Air Kelapa Bagi Ibu Hamil, Lebih Baik Konsumsi 3 Bahan Makanan Berikut
dr. Zaidul Akbar Jelaskan Bahaya Air Kelapa Bagi Ibu Hamil, Lebih Baik Konsumsi 3 Bahan Makanan Berikut /Foto: Netmends.

Rembang Bicara - dr. Zaidul Akbar menjelaskan tentang bahaya air kelapa bagi ibu hamil.

Sebagaimana diketahui, air kelapa mengandung Serat, Protein, Mineral, Antioksidan, hingga Karbohidrat.

Berdasarkan informasi yang berhasil rembangbicara.com kumpulkan dari berbagai sumber, air kelapa memiliki banyak manfaat untuk kesehatan diantaranya:

Baca Juga: dr. Zaidul Akbar Bagi Cara Mengatasi Jerawat dan Bekasnya Secara Alami, Cukup Lakukan 1 Hal Ini!

1. Menjaga daya tahan tubuh

2. Mencegah dehidrasi

3. Meningkatkan stamina

4. Menurunkan resiko terjadinya penyakit jantung

5. Mencegah penyakit batu ginjal.

Halaman:

Editor: Dian Fitriyani


Tags

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x