Pramudya Kusumawardana dan Yeremia Rambitan Lolos ke BWF World Tour Finals 2021 Jika Mampu Penuhi Skenario Ini

- 27 November 2021, 08:20 WIB
Yeremia Erich Yoche Yacob Rambitan bersama Pramudya Kusumawardana pada Indonesia Masters 2021.
Yeremia Erich Yoche Yacob Rambitan bersama Pramudya Kusumawardana pada Indonesia Masters 2021. /Dok: PBSI

Rembang Bicara - Pramudya Kusumawardana dan Yeremia Rambitan merupakan salah satu ganda putra andalan Indonesia. 

Indonesia masih bisa menambah pasukan di BWF World Tour Finals 2021 melalui ganda putra Pramudya Kusumawardana dan Yeremia Rambitan.

Pramudya/Yere kini harus mengubur dalam-dalam keinginannya menjadi juara di Indonesia Open 2021 setelah kalah dari pasangan Jepang, Takuro Hoki/Yugo Kobayashi.

Baca Juga: Fajar Alfian dan Rian Ardianto akan Lolos ke BWF World Tour Finals 2021 Jika Penuhi Salah Satu 2 Skenario Ini

Namun, Pramudya/Yere masih memiliki kesempatan untuk lolos di BWF World Tour Finals 2021 jika terdapat salah satu skenario kondisi berikut ini:

1. Marcus/Kevin mengalahkan Satwik/Chriag di babak semifinal besok

ATAU

2. Koga/Seito tidak juara Indonesia Open 2021.

Contoh:
- Satwik/Chirag berhasil melaju ke babak final tapi Kago/Saito tidak juara Indonesia Open, maka Pram/Yere lolos.

Baca Juga: Fajar-Rian Gagal Lolos Perempat Final Indonesia Open 2021, Netizen: Kalah Saing

- Kago/Saito menjadi juara Indonesia Open namun yang dihadapi di babak final adalah Marcus/Kevin, maka Pram/Yere lolos.

Meskipun demikian, Pramudya/Yere sudah pernah menorehkan prestasi membanggakan untuk Indonesia diantaranya:

Halaman:

Editor: Dian Fitriyani

Sumber: Instagram @badmintalk_com


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x