Prestasi, Ranking, dan Biodata Yonathan Ramlie, Tunggal Putra Unggulan Indonesia di Sea Games 2021

- 16 Mei 2022, 13:01 WIB
Yonathan Ramlie
Yonathan Ramlie /Instagram @ramlie001

 

Rembang Bicara- Yonathan Ramlie menjadi tunggal putra pelapis atau MS 3 di partai perempat final Sea Games 2021. 

Ia akan berhadapan dengan wakil Kamboja Meng Ly Heng dalam laga pertamanya di laga Sea Games 2021. 

Yonathan Ramlie merupakan pebulutangkis muda Indonesia yang memiliki kemampuan luar biasa. 

Baca Juga: Biodata RRQ Legaeloth, Nama Asli, dan Prestasi Pemain yang Berhasil Bawa Esports FF Indonesia Juara SEA Games

Sebelumnya, Yonathan Ramlie pernah dipercaya untuk mengikuti laga Badminton Team Asia Championship 2022. 

Sayangnya, Yonathan Ramlie harus kalah dari wakil India Manjunath Mithun. 

Yonathan Ramlie merupakan atlet muda yang berasal dari klub PB Exist. Pebulutangkis 21 tahun tersebut memiliki banyak prestasi di usianya yang masih muda. 

Baca Juga: SEDANG BERLANGSUNG, Link Live Streaming Futsal Indonesia Vs Malaysia SEA Games 2021, Mudah Sekali Klik

Yonathan pernah meraih gelar juara di Kejuaraan Dunia Beregu Campuran Junior 2019. 

Namanya disorot publik saat ia melakukan debut di BATC 2022. Laga Sea Games 2021 ini juga menjadi debut Yonathan Ramlie di ajang olahraga terbesar ASEAN tersebut. 

Ranking  dunia Yonathan Ramlie saat ini berada di posisi 294. Berikut biodata lengkat Yonathan Ramlie hanya untuk Anda. 

Baca Juga: Line Up Tim Putra di Quarter Final Sea Games 2021 Cabor Bulu Tangkis, Ada Chico dan Pramudya-Yeremia

Nama Lengkap: Yonathan Ramlie

Nama Panggilan: Yonathan

Tanggal Lahir: 31 Januari 2001

Kewarganegaraan: Indonesia

Umur: 21 Tahun

Baca Juga: Inilah Biodata Christian Adinata, Pemain Muda Dijuluki Titisan Liem Swie King, yang Tampil di SEA Games 2021

Agama: Kristen

Asal Klub: PB Exist

Ranking BWF: 305 (Update 18 Februari 2022)

Akun Instagram: @ramlie001

Itulah biodata, ranking, dan prestasi Yonathan Ramlie.***

Editor: Ferhadz A. Muhammad

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah