Ini Daftar 5 Kota Tertua di Indonesia, Salah Satunya Kota Semarang, Simak Langsung Faktanya di Sini

- 17 November 2021, 09:04 WIB
Kawasan Kota Lama Semarang
Kawasan Kota Lama Semarang //pinterest/

Rembang Bicara – Kota Semarang menjadi salah satu kota tertua di Indonesia. Namun tak banyak yang sadar akan hal ini.

Berikut ini adalah fakta dan pembahasan sekilas mengenai kota tertua di Indonesia. Setidaknya ada 5 kota tertua yang menjadi nominasi.

Indonesia sendiri memiliki 415 kabupaten dan 93 kota. Dari banyaknya kota tersebut, ada lima kota yang paling tua di Tanah Air.

Baca Juga: Ini Profil lengkap Nadia Arifta, Pacar Baru Kaesang Pangarep yang Makan Malam dengan Raffi Ahmad

Berikut ini adalah kota tertua di Indonesia tersebut, Rembang Bicara telah merangkumnya dari galamedia.pikiran-rakyat.com.

  1. Palembang

Palembang adalah kota terbesar kedua di Pulau Sumatera, setelah kota Medan.

Kota ini memiliki luas wilayah sekitar 358.505 KM persegi dan dihuni lebih dari 1.7 juta penduduk. Ikon utama kota ini adalah Jembatan Ampera yang khas.

Baca Juga: Rey Bong Sudah Siap Jadi Imam Buat Sandrina Michelle, Ini Buktinya

Kota Palembang juga dijuluki “Venice of The East” oleh negara Barat. Kota ini juga menjadi pusat Kerajaan Sriwijaya, yang merupakan kekuatan maritim terbesar se Asia Tenggara.

Halaman:

Editor: Dian Fitriyani

Sumber: Galamedia.com


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah