Biodata Ardhito Pramono, Artis Inisial AP yang Ditangkap Polisi sebab Narkoba, Lengkap Karir dan Fakta Menarik

- 12 Januari 2022, 15:07 WIB
Ardhito Pramono
Ardhito Pramono /Instagram @ardhitopramono/

Rembang Bicara - Berikut informasi mengenai profil, biodata Ardhito Pramono agama, umur, pesona, karir, dan kontroversi, serta akun Instagram-nya.

Awan gelap kembali mengitari industri musik dan seni peran Tanah Air setelah salah satu pegiatnya tertangkap polisi karena kasus Narkoba.

Hal tersebut sebenarnya sudah disadari oleh netizen saat polisi mengungkap bahwa ada sosok aktor film sekaligus penyanyi berinisial AP yang diringkus terkait kasus penyalahgunaan narkoba.

Baca Juga: Angela Gilsha dan Cut Syifa Minggir, Achmad Megantara Kenalkan Asri Faradila sebagai Tunangannya, Ini Pofilnya

Baru-baru ini, diketahuilah bahwa artis inisial AP yang dimaksud oleh polisi tersebut adalah Ardhito Pramono.

"Ya benar (Ardhito Pramono)," ujar Kabid Humas Polda Metro Jaya, Kombes Pol Endra Zulpan dilansir dari PMJ News, Rabu, 12 Januari 2021.

Banyak netizen yang ingin mengetahui biodatanya, berikut informasinya:

Nama lahir: Ardhito Rifqi Pramono

Nama panggung: Ardhito Pramono

Tempat, tanggal lahir: Jakarta, 22 Mei 1995

Umur: 26 tahun

Agama: Islam

Baca Juga: Karir dan Jabatan Mentereng, Inilah Novian Herbowo Suami Alisia Rininta TMTM, Cek Biodata dan Pesonanya

Almamater: JMC Academy Creative Industries

Pekerjaan: Aktor, musikus, penulis lagu, penyiar radio, penyanyi

Akun IG: @ardhitopramono

Zodiak: Gemini

Tinggi: 175 cm

Hobi: memasak

Karier musik Genre: Swing Jazz, JazzPop, Jazz

Film

- Nanti Kita Cerita Tentang Hari Ini (2020)

- Story of Kale: When Someone's in Love (2020)

- Story of Dinda: Second Chance of Happiness (2021)

- Dear Nathan: Thank You Salma (2022)

- Kamu Terlalu Banyak Bercanda

Baca Juga: Profil dan Fakta Cassandra Angelie, Pesinetron yang Lagi Viral, Lengkap Biodata, Umur, Keturunan, dan Akun IG

Penghargaan dan Fakta menarik:

- Pemeran pendatang baru terfavorit, Indonesian Movie Actors Awards tahun 2020

- Artis jazz kontemporer terbaik, Anugerah Musik Indonesia 2020

Kontroversi atau Kasus: Tertangkap narkoba (2022).***

Editor: Ferhadz A. Muhammad


Tags

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah