Ini 5 Alasan Sinetron Asmara 2 Dunia Sukses Curi Perhatian Penonton, Mulai Bertabur Bintang Hingga Alur Cerita

- 9 Maret 2022, 21:10 WIB
5 alasan sinetron Asmara 2 Dunia sukses curi perhatian penonton
5 alasan sinetron Asmara 2 Dunia sukses curi perhatian penonton /YouTube Indosiar
  1. Diperankan oleh aktor terbaik

Tak bisa dipungkiri bahwa dalam sebuah film, aktor merupakan sisi yang sangat vital bagi kesuksesan film tersebut.

Baca Juga: Ternyata Zoe Abbas Jackson Pernah Alami Depresi, Begini Caranya untuk Bangkit

Hal ini juga berpengaruh pada Asmara 2 Dunia yang sukses mendongkrak popularitas berkat kualitas akting  dari para aktor terbaik.

Aktor tersebut ada Pandji Saputra, Andi Annisa, Hans Hosman, Haviza Devi Anjani, Arnold Leonard, Ade Herlina, Lea Ciaracel, Hasninda Ramadani dan Toby Armstrong.

Baca Juga: Ternyata Inilah Sosok yang Paling Berpengaruh dalam Karir Zoe Abbas Jackson

  1. Ada kisah romantis, komedi dan misteri

Perpaduan yang pas membuat sinetron ini enak ditonton.

  1. Bikin baper, sedih, dan deg-degan

Penonton yang dibikin baper, sedih, dan deg-degan akan membuat penonton nonton lagi, lagi, dan lagi.

Baca Juga: Inilah Toby Armstrong, Aktor Tampan Pemeran Ervan di Sinetron Asmara 2 Dunia, Ternyata Keturunan Inggris Loh

  1. Ost lagu yang bikin candu

Lagu besutan Noah tersebut berhasil menyatu dengan alur cerita Asmara 2 Dunia sehingga mampu membuat penonton betah melihat cerita dan mendengar lagunya.

Itulah 5 alasan kenapa Asmara 2 Dunia bisa sukses curi perhatian penonton.***

Halaman:

Editor: Dian Fitriyani

Sumber: Indosiar


Tags

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah