Bagaimana Model Pacaran yang Dibolehkan dalam Islam? Cek Informasinya Berikut Ini

- 8 Maret 2022, 19:00 WIB
Ilustrasi Pacaran yang dibolehkan dalam Islam
Ilustrasi Pacaran yang dibolehkan dalam Islam /Tangkapan layar facebook fans

Rembang Bicara – Pacaran di zaman sekarang sering di salah artikan sebagai alat pemuas nafsu bilogis.

Padahal pacaran mempunyai arti lain yang lebih mulai dari hanya sekedar pemuas nafsu.

Pacaran yang dilakukan untuk pemuas nafsu atau berzina tentunya dilarang keras oleh Islam, namun jika pacaran dilakukan untuk mengetahui informasi dari calon suami/istri itu diperbolehkan.

Namun harus sesuai dengan ajaran Nabi Muhammad SAW. berikut informasi mengenai pacaran yang dibolehkan dalam islam.

Baca Juga: Muslim Wajib Tahu! Inilah Adab-adab dalam Sholat yang Harus Diperhatikan Supaya Lebih Berkualitas

“Pacaran” dalam kamus bahasa Indonesia mempunyai beberapa arti (Purwodarminto, 1976):

  1. Pergaulan bebas antara laki-laki dan perempuan, bersuka-sukaan mencapai apa yang disenangi mereka.
  2. Pacaran berarti “bergendak” yang sama artinya dengan berkencan atau berpasangan untuk berzina.
  3. Pacaran berarti berteman dan saling menjajaki kemungkinan untuk mencari jodoh berupa suami atau istri.

Baca Juga: Teks Doa Agar Mudah Menghafal Materi saat Presentasi dan Ujian Lengkap Arab, Latin, dan Terjemahan

Pacaran menurut arti pertama dan kedua jelas dilarang oleh agama Islam, tapi menurut arti ketiga dibolehkan dalam karena berguna untuk menetapkan keputusan untuk melakukan peminangan untuk terjadinya pertunangan menuju pernikahan.

Akan tetapi Hal itu ketika dilakukan harus sesuai dengan ajaran rosulullah.

Halaman:

Editor: Dian Fitriyani

Sumber: Suara Muhammadiyah


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah