Bacaan Bilal Idul Adha 2022 Lengkap dan Benar Menurut Ulama

- 9 Juli 2022, 12:55 WIB
Bacaan Bilal Idul Adha 2022.
Bacaan Bilal Idul Adha 2022. /PIXABAY/@pinterastudio

Rembang Bicara - Berikut informasi mengenai bacaan bilal yang dikumandangkan saat pelaksanaaan Shalat Idul Adha 2022.

Pemerintah telah memutuskan bahwa Idul Adha jatuh pada hari Minggu, 10 Juli 2022 bertepatan dengan 10 Dzulhijjah 1443 H.

Dengan begitu, besok Minggu, akan diselenggarakan shalat Idul Adha di berbagai daerah di seluruh Indonesia.

Baca Juga: LINK Nonton Film Thor: Love and Thunder, Ada Natalie Portman dan Bautista, Mudah Tinggal KLIK DI SINI

Salah satu unsur terpenting dalam pelaksanaan shalat Id adalah bilal yang mengumandangkan dan memberi aba-aba bagi khatib sebelum menyampaikan khutbah Idul Adha.

Nah untuk yang pertama, sebagai penanda dimulainya shalat Id, sebagaimana keterangan Ulama NU, bilal bisa membaca:

الصَّلَاةَ جَامِعَةً

As-shalātu jāmi‘ah

Artinya, “(Marilah) shalat Idul Adha berjamaah.”

Halaman:

Editor: Ferhadz A. Muhammad


Tags

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah