Naskah Khutbah Jumat Singkat Bulan Rajab Tema Mawas Diri Menjelang Peringatan Isra Mi'raj Nabi

- 9 Februari 2023, 21:46 WIB
Naskah Khutbah Jumat Singkat menjelang Isra Mi'raj.
Naskah Khutbah Jumat Singkat menjelang Isra Mi'raj. /pixabay

Rembang Bicara - Bulan Rajab tahun 1444 Hijriyah telah memasuki tanggal 19 pada Jumat 10 Februari 2023.

Tentu itu pertanda kita semakin dekat dengan peringatan hari besar Islam, yakni peristiwa Isra Mi'raj Nabi Muhammad.

Saat itu, Nabi Muhammad diizinkan oleh Allah Ta'ala untuk menyusuri ruang-ruang suci di bumi dan di langit.

Baca Juga: Amalan Setelah Sholat Jumat dari Rasulullah Agar Hajat Dikabulkan Allah, Bisa Dikerjakan Ibu-Ibu di Rumah

Hingga Rasulullah mendapat perintah syariat dari Allah Ta'ala berupa menjalankan sholat lima waktu.

Bagi orang yang beriman, peristiwa Isra Mi'raj pasti dipercaya, karena Allah Ta'ala berkuasa atas segala hal dan peristiwa.

Sehingga peristiwa ini bisa menjadi pelantara bagi kita untuk mawas diri dalam meruwat keimanan kita.

Baca Juga: Teks Khutbah Jumat Singkat Tema 'Belum Terlambat, Mari Bertaubat di Bulan Rajab yang Mulia Ini'

Nah untuk itu berikut naskah khutbah Jumat singkat di bulan Rajab yang cocok disampaikan khatib Jumat, sebagaimana ditulis oleh PWNU Jatim.

Halaman:

Editor: Ferhadz A. Muhammad


Tags

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x