Contoh Teks Khutbah Jumat Singkat di Akhir Bulan Rajab Tentang Isra dan Mi'raj

- 11 Maret 2021, 21:29 WIB
Ilustrasi khutbah Jumat
Ilustrasi khutbah Jumat /Pixabay/sharonang

Rembang Bicara - Jumat, 12 Maret 2021, menjadi hari Jumat terakhir di bulan Rajab tahun ini.

Bulan Rajab merupakan satu di antara bulan-bulan yang diagungkan oleh Allah, karena memiliki banyak keutamaan dan kedahsyatan peristiwa di dalamnya.

Salah satu yang sangat mengingatkan kaum Muslimin atas perjuangan Nabi Muhammad yakni Isra dan Mi'raj di mana di dalam peristiwa itu ada perintah menunaikan salat lima waktu.

Baca Juga: Mengagetkan! Rizky Billar Tiba-tiba Dipanggil Penyidik Kepolisian, Ada Apa?

Selain itu juga, penting untuk dipahami bahwa bulan Rajab masih menyimpan banyak kebaikan kendati berada di detik-detik akhir penutupan.

Oleh karenanya, sebagai pengingat, berikut Tim Rembang Bicara suguhkan contoh naskah khutbah Jumat sebagaimana ditulis oleh Jatim NU Online tentang Isra dan Mi'raj.

Khutbah Pertama 

الْحَمْدُ للهِ الَّذِيْ أَمَرَنَا بِالتَّقْوَى وَوَصَّى وَأَحَاطَ بِكُلِّ شَيْئٍ عِلْمًا. وَأَحْصَى أَشْهَدُ أَنْ لَا اِلَهَ اِلَّا اللهُ وَأَنَّ مُحَمَّدًا رَسُوْلُ اللهِ شَهَادَةَ اْلأَتْقَى. أَللَّهُمَّ صَلِّ وَسَلِّمْ عَلَى سَيِّدِنَا مُحَمَّدٍ الْمُصْطَفَى وَعَلَى أَلِهِ وَصَحْبِهِ مَنَّ بِجَمِيْعِ حُقُوْقِهِ قَضَى. أَمَّا بَعْدُ أَيُّهَا الْحَاضِرُوْنَ رَحِمَكُمُ اللهِ. اُوْصِيْنِيْ نَفْسِىْ وَإِيَّاكُمْ بِتَقْوَى اللهِ، فَقَدْ فَازَ الْمُتَّقُوْنَ قَالَ اللهُ تَعَالَى بِسْمِ اللهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيْمِ. يَاأَيُّهَا الَّذِيْنَ أَمَنُوْا اتَّقُوْا اللهَ حَقَّ تُقَاتِهِ وَلَا تَمُوْتُنَّ اِلَّا وَأَنْتُمْ مُسْلِمُوْنَ.

 

Halaman:

Editor: Ferhadz A. Muhammad

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x