Tata Cara Melakukan I’tikaf di Masjid dan Syarat Sahnya, Lengkap Bacaan Niat, Simak Selengkapnya Berikut Ini

- 21 April 2022, 07:20 WIB
Tata cara itikaf
Tata cara itikaf /Pixabay/İbrahim Mücahit Yıldız/

Rembang Bicara – Berikut ini adalah tata cara melakukan I’tikaf dimasjid lengkap dengan syarat sah I’tikaf.

Itikaf merupakan kegiatan amalan berdiam diri di masjid. Ada banyak amalan yang dapat dilakukan saat melakukan kegiatan I’tikaf misalnya seperti tadarus Al-Qur’an hingga qiyamulail shalat malam. 

Pada dasarnya I’tikaf dapat dilakukan setiap saat, namun lebih dianjurkan di bulan ramadhan. Apalagi saat sepuluh malam terakhir bulan ramadhan.

Baca Juga: Niat Amalan I’tikaf di Masjid Selama Bulan Ramadhan, Lengkap Arab, Latin, dan Artinya

Berikut ini adalah tata cara untuk melakukan I’tikaf masjid beserta syarat sahnya.

  1. Orang yang mau beri’tikaf hendaknya dalam keadaan suci, bukan orang yang haid atau junub. Sebelum masuk masjid berwudhu dan membersihkan diri terlebih dahulu.
  2. Baca niat

Lafal niat itikaf ini dikutip dari Kitab Al-Majmu’ karya Imam An-Nawawi:

نَوَيْتُ الاِعْتِكَافَ فِي هذَا المَسْجِدِ لِلّهِ تَعَالى

"Nawaitul i’tikāfa fī hādzal masjidi lillāhi ta‘ālā"

Artinya: Saya berniat I’tikaf di masjid ini karena Allah SWT."

Halaman:

Editor: Dian Fitriyani

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x