Ide Pokok dalam Teks 'Organ Gerak Manusia dan Hewan' Paragraf 1-5 Tema 1 Kelas 5 SD MI

- 29 Juli 2021, 12:00 WIB
Ide Pokok dalam Teks 'Organ Gerak Manusia dan Hewan' Paragraf 1-5 Tema 1 Kelas 5 SD MI
Ide Pokok dalam Teks 'Organ Gerak Manusia dan Hewan' Paragraf 1-5 Tema 1 Kelas 5 SD MI /J Garget/Pixabay

Rembang Bicara - Pada Tema 1 Kelas 5 SD MI para siswa diminta untuk mengetahui organ gerak manusia dan hewan.

Pada bab ini para siswa diminta berdiskusi tentang ide pokok paragraf 1-5 pada teks 'Organ Gerak Manusia dan Hewan'.

Berikut kunci jawaban ide pokok paragraf 1-5 pada teks 'Organ Gerak Manusia dan Hewan' tema 1 Kelas 5 SD MI.

Baca Juga: Fungsi Tulang Hasta, Tulang Atas, Tulang Pengumpil Hingga Tulang Jari Kaki, Materi Tema 1 Kelas 5 SD MI

Paragraf 1

Ide pokok : Salah satu ciri dari makhluk hidup adalah bergerak.

Paragraf 2

Ide pokok : Gerak pada manusia dan hewan menggunakan organ gerak tersusun dalam sistem gerak.

Baca Juga: Kunci Jawaban Tema 1 Subtema 1 Pembelajaran 2 Halaman 10-11 Kelas 5 SD MI Terlengkap

Halaman:

Editor: Dian Fitriyani


Tags

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah