Mengukur Gengsi All England 2022, Ternyata Sampai Buat Dunia Geger, Ini Tanggapan PBSI

- 18 Maret 2022, 07:40 WIB
Melihat dan menakar peluang tim bulutangkis Indonesia untuk meraih gelar pada kejuaraan All England 2022/Dok.PBSI
Melihat dan menakar peluang tim bulutangkis Indonesia untuk meraih gelar pada kejuaraan All England 2022/Dok.PBSI /

Rembang Bicara – Artikel ini berisi informasi terkait mengukur gengsi gelaran All England 2022 yang ternyata membuat geger dunia hingga pihak PBSI (Persatuan Bulu tangkis Seluruh Indonesia) ikut bicara.

Kompetisi All England 2022 telah dimulai, banyak negara dunia mengirimkan tim untuk ikut berlaga di dalamnya.

Ajang lomba bulu tangkis All England 2022 pun diketahui menjanjikan hadiah spesial, yakni uang sebesar satu juta US Dollar.

Baca Juga: Performa Hendra-Ahsan di Awal All England 2022, Tak Bergaya Sombong Tunjukkan Sikap Siap Juara

Tidak hanya karena hadiah fantastis, All England 2022 pun digadang sebagai punya sensasi yang berbeda dari ajang kompetisi yang lain.

Sebagaimana banyak diberitakan, gelaran All England merupakan satu dari sekian kejuaraan yang termasuk paling tua di dunia.

Selain itu, ajang tahunan ini juga membuat geger negara dari berbagai belahan dunia.

Hal ini sejalan dengan pendapat Kabid Binpres PP PBSI, Rionny Mainaky, yang mengatakan bahwa tiap negara pasti mengirimkan wakil terbaiknya guna ikut meraih trofi.

Baca Juga: Jonatan Christie Diprediksi Akan Hadapi Lawan Kuat Asal Taiwan Ini di Quarter Final All England 2022

Halaman:

Editor: Dendy Lisna Wansyah

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah