Menangis Bisa Membatalkan Puasa? Begini Jawaban Singkat Buya Yahya Lengkap Dengan Dalilnya

- 6 April 2022, 16:15 WIB
Ilustrasi - Buka Puasa jam berapa? simak jadwal imsakiyah hari ini 4 Ramadhan 2022 untuk kota besar di Indonesia.
Ilustrasi - Buka Puasa jam berapa? simak jadwal imsakiyah hari ini 4 Ramadhan 2022 untuk kota besar di Indonesia. /MUHAMMAD ADIMAJA/ANTARA FOTO

Rembang Bicara – Simak penjelasan dari Buya Yahya tentang hukum menangis ketika puasa di bulan Ramadan.

Beberapa orang pernah terlintas di pikirannya tentang apakah menangis atau mengeluarkan air mata bisa membatalkan puasa atau tidak.

Baca Juga: Sinopsis Love Story The Series 6 April: Banyak Cobaan Muncul di Ijab Kabul Madina dan Dokter Dylan

Yang membatalkan puasa itu ada 9 hal, di antaranya:

  1. Haid
  2. Berjimak
  3. Gila
  4. Murtad saat puasa
  5. Muntah disengaja
  6. Keluar air mani
  7. Melakukan kegiatan yang membatalkan puasa
  8. Berbuka puasa dengan sesuatu yang haram
  9. Memasukkan obat ke dalam qubul dan dubur

Dalam sembilan larangan tersebut, menangis tidak termasuk di antaranya. Jadi menangis ketika puasa tidak membuat puasa tersebut batal.

"Anda nangis seharian penuh tidak akan membatalkan puasa,” ucap Buya Yahya dalam ceramahnya.

Baca Juga: Sinopsis Love Story The Series 6 April: Keluarga Argadana Diteror Saat Berziarah di Makam Bram

Namun dengan satu syarat,  yaitu air mata yang keluar jangan di minum.

“Jadi menangis tidak membatalkan puasa,” ucap Buya Yahya memberi kesimpulan terhadap hukum menangis.

Halaman:

Editor: Ahmad Choirul Furqon

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah