Opininya yang Dikutip Pandji Picu Polemik, Thamrin Tomagola: NU dan FPI Memang Punya Konsep yang Sama!

- 23 Januari 2021, 14:14 WIB
Thamrin Tomagola (kanan) mengklarifikasi soal ucapannya yang dikutip Pandji Pragiwaksono (kiri).
Thamrin Tomagola (kanan) mengklarifikasi soal ucapannya yang dikutip Pandji Pragiwaksono (kiri). /Kolase foto/Instagram.com/@pandji.pragiwaksono/ANTARA/Andika Wahyu

Rembang Bicara - Tidak hanya nama Pandji Pragiwaksono, belakangan nama Thamrin Tomagola pun turut ramai dibincangkan media. Pasalnya, terkait statemen kontroversial yang dilontarkan Pandji, ia mengaku mengutip dari Thamrin Tomagola. 

Karena statement tersebut sudah terlanjur memicu polemik, Thamrin Tomagola akhirnya memberikan klarifikasi. 

Melalui akun Twitter miliknya, @tamrintomagola, sosiolog Universitas Indonesia itu memaparkan lima hal terkait opininya yang dikutip oleh Pandji, yang ditangkap publik telah mengadu domba antara FPI dengan NU dan Muhammadiyah.

Baca Juga: Tanggapi Statemen Panji, Tamrin Tomagola: Sama Sekali Tidak Puji FPI, Berikut Lengkapnya

Dari kelima poin klarifikasi Thamrin Tomagola bisa disimpulkan, ia pada dasarnya sama sekali tidak bermaksud mereduksi kiprah NU dan Muhammadiyah bagi masyarakat.

Dalam pernyataannya ia menyebut, ada konteks yang perlu diperhatikan. Yakni, bahwa FPI 'lebih dekat dengan rakyat' yang ia maksud konteksnya adalah terhadap rakyat miskin kota. Sebagaimana NU dan Muhammadiyah lebih dekat dengan masyarakat di pedesaan. 

Ia mengatakan, dengan begitu pada prinsipnya antara NU dan Muhammadiyah dengan FPI memiliki konsep yang relatif sama; sama-sama dekat dengan masyarakat. Hanya berbeda objeknya saja.

Berikut lima poin klarifikasi Thamrin Tomagola yang sebelumnya sudah ia kirimkan kepada intelektual NU, Akhmad Sahal melalui WhatsApp:

Baca Juga: Gus Miftah Tantang Pandji Tabayun di PBNU dan Muhammadiyah: Sebelum Kasus Ini Membesar!

Halaman:

Editor: Aly Reza

Sumber: Twitter


Tags

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x