Berita Duka dari Keluarga Bung Karno, Suami Sang Putri, Karina Kartika Dewi Soekarno Meninggal Dunia di Bali

- 8 Februari 2021, 21:56 WIB
Kartika Soekarno dan Alm. Suami
Kartika Soekarno dan Alm. Suami /

Rembang Bicara – Keluarga Bung Karno tidaklah Megawati Soekarno Putri saja yang saat ini memimpin Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP). Namun terdapat banyak anak dari sang proklamatior.

Nah, kali ini kabar duka datang dari Putri Presiden Soekarno. Suami dari sang putri meninggal dunia di Bali. 

Presiden pertama Indonesia, Ir. Soekarno semasa hidupnya diketahui memiliki sembilan orang istri, salah satu istrinya bahkan seorang wanita Jepang.

Ratna Sari Dewi Soekarno atau yang memiliki nama asli Naoko Nemoto, adalah wanita Jepang yang dinikahi oleh Soekarno.

Baca Juga: Kalimat Soekarno di Bawah Ini Muncul Kembali Saat Puan Maharani Trending, Tapi Ada yang Aneh

Pernikahan Naoko Nemoto dengan Presiden Soekarno terjadi pada tahun 1962 dan mempunyai seorang anak perempuan.

Sebagaimana dikutip oleh Tim Rembangcicara.com dari Kepustakaan Presiden Perpusnas.go.id, pernikahannya dengan Dewi Soekarno, Sang Proklamator itu dikaruniai seorang putri cantik yang diberi nama Karina Kartika Sari Dewi Soekarno.

Karina dirawat oleh ibu kandungnya, di Montainge Avenue, Paris, Perancis. Kala itu, Dewi Soekarno menyelamatkan diri dengan menetap di luar negeri usai peristiwa G30S PKI.

Sebagai salah satu saksi hidup peristiwa G30S PKI, Dewi Soekarno merasa terancam. Ia akhirnya menyelamatkan diri ke luar negeri.

Halaman:

Editor: Achmad Choirul Furqon


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah