Tak Banyak yang Tahu, Ternyata Seperti Inilah Sosok Habib Rizieq Shihab di Mata Orang Tionghoa

- 5 Desember 2020, 14:53 WIB
Lieus Sungkharisma
Lieus Sungkharisma / /Youtube/Refly Harun

 

Rembang Bicara - Di ternyata polemik yang membelit Imam Besar Front Pembela Islam (FPI), Habib Rizieq Shihab (HRS), ternyata terdapat kisah menarik.

HRS yang dicitrakan sebagai sosok yang kontroversial, hal berbeda justru diungkapkan oleh  seorang tokoh TionghoaLieus Sungkharisma. Ia menyebut, bahwa HRS dan FPI juga memiliki sederet kebaikan yang ia kenang. 

Dengan terbuka ia mengaku miris dengan orang-orang yang menyerang HRS. Padahal, baginya, tidak ada yang dirugikan oleh HRS.

Baca Juga: Prabowo Marah Besar! Sebut Edhy Prabowo Anak Selokan Hingga Mengungkit Jasa yang Ia Berikan

“Ini kok saya rasa miris juga,Yang paling kelihatan itu Habib Rizieq Shihab, saya lihat salahnya apa sih, waduh kayaknya jelek banget nih orang, kita lihat sampai hari ini, saya tanya kumpul sama teman-teman, siapa sih yang dirugikan sama Habib Rizieq dan FPI,”ujarnya dalam video yang diunggah dalam kanal YouTube Refly Harun pada Sabtu, 5 Desember 2020. 

 

“Saya tanya ke orang Tionghoa, eh lu punya toko suka diperes gak, nah kenapa kita jadi ikut-ikut benci Habib Rizieq, bahaya Lieus ini orang radikal,” lanjutnya. 

Ia lalu menceritakan pengalamannya saat berdiskusi dengan HRS. Waktu itu ia bersama teman-teman dari kalangan Tiongkok dan Budha datang ke Petamburan dalam rangka berdialog dengan HRS perihal pembantian muslim di Rohingya.

Baca Juga: Terungkap Jati Diri Edhy Prabowo! Sebelum Jadi Politisi Ternyata Seorang Pengangguran

Halaman:

Editor: Aly Reza

Sumber: YouTube


Tags

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x