Belum Dapat Dana Insentif? Ini Penyebab BLT BPJS Ketenagakerjaan Tak Cair ke Rekening Karyawan

- 15 Januari 2021, 20:26 WIB
Ternyata Ini Penyebab BLT BPJS Ketenagakerjaan Tak Cair ke Rekening Karyawan.
Ternyata Ini Penyebab BLT BPJS Ketenagakerjaan Tak Cair ke Rekening Karyawan. /Pixabay/5851928

Baca Juga: Lengkap! Cek di Sini: Syarat, Cara Daftar dan Dokumen yang Harus Disiapkan Calon Pelamar CPNS 2021

6. Rekening yang sudah tidak aktif
7. Rekening pasif
8. Rekening yang tidak terdaftar
9. Rekening telah dibekukan oleh bank

Baca Juga: HORE! Ibu Hamil dan Balita Bisa Dapat BST PKH Rp3 Juta Lho, Ini Syarat Daftar Bansos Kemensos

Plt. Dirjen PHI dan Jamsos, Tri Retno Isnaningsih memastikan, Kemenaker terus melakukan koordinasi dengan Kementerian Keuangan (Kemenkeu) untuk bisa menyalurkan BLT BPJS Ketenagakerjaa 2021 pada pekerja yang belum menerima.

"Kami terus melakukan koordinasi dengan BPJS Ketenagakerjaan, dalam perbaikan sisa data rekening yang belum dapat tersalurkan," katanya.

Hal ini dilakukan sebagai upaya apabila sisa penerima yang belum tersalurkan dimungkinkan dapat dilanjutkan proses penyalurannya di tahun ini. ***

Halaman:

Editor: Ferhadz A. Muhammad


Tags

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah