Ini Cara Mudah Hilangkan Rasa Ngantuk dengan Cepat Hanya Lakukan Teknik Pernapasan Menurut Ahli Kesehatan

- 20 Juni 2022, 19:30 WIB
Sering Ngantuk saat Kerja? Amalkan Doa Penangkal Ngantuk Ini, Lengkap dengan Cara Membacanya
Sering Ngantuk saat Kerja? Amalkan Doa Penangkal Ngantuk Ini, Lengkap dengan Cara Membacanya /Timesofindia//

Rembang Bicara – Berikut ini adalah cara mudah menghilangkan ngantuk saat beraktivitas, mudah hanya dengan teknik pernapasan.

Ngantuk merupakan hal yang wajar bagi setiap manusia, namun seringkali ngantuk ini menjadi hal yang merugikan.

Pasalnya bisa menganggu produktivitas dan semangat dalam melakukan suatu hal, semisal bekerja, belajar, berkendara dan lain-lain.

Namun jangan khawatir, hanya dengan teknik pernapasan Anda bisa menghilangkan rasa ngantuk yang menganggu Anda.

Baca Juga: Sok Tahu Soal Kesehatan Mental, Mendiagnosis Diri Sendiri yang Buat Gen Z Jadi Generasi Rapuh, Ini Kata Ahli

teknik tersebut juga dapat memperlambat detak jantung, menurunkan tekanan darah, dan meningkatkan aliran darah. Semua hal ini akan meningkatkan energi dan performa Anda dalam beraktivitas.

Berikut adalah cara melakukan teknik pernapasan untuk menghilangkan ngantuk:

  1. Duduk dengan tegak di kursi Anda, fokuslah untuk bernapas menggunakan perut.
  2. Letakkan tangan kanan Anda pada perut, tepat di bawah rusuk. Kemudian, letakkan tangan kiri Anda pada dada.
  3. Tarik napas dalam-dalam melalui hidung dan biarkan perut mendorong tangan kanan Anda. Jangan membiarkan dada Anda bergerak.
  4. Embuskan napas melalui bibir yang mengerucut.
  5. Ulangi semua sebanyak 10 kali.

Baca Juga: Tidak Susah, Ini Cara Tangani Haid Tidak Teratur dan Hilangkan Nyerinya Menurut dr. Zaidul Akbar

Selain teknik tersebut, Anda juga bisa melakukan teknik lainnya, seperti berikut:

Halaman:

Editor: Ahmad Choirul Furqon


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x